1.Bidang Lomba
a.Tema Lomba
Mengatasi masalah lingkungan (water, agriculture, forest, green economy, energy and fishery and ocean) melalui strategi Asean Economic Community (AEC).
b.Sub Tema
1)Krisis air, sanitasi, DAS dan pengelolaan limbah cair
2)Intensifikasi dan ekstensifikasi pertanian, pertanian dan perubahan iklim, keberlanjutan pertanian
3)Deforestasi, illegal loging, kebakaran hutan, konservasi biodiversitas hutan
4)Green economy, greenpreneurship, green technology
5)Bahan bakar ramah lingkungan, krisis energi, recovery limbah cair menjadi energi
6)Illegal fishing, konservasi terumbu karang, pencemaran air laut, sustainable beach and ocean
2.Tujuan Lomba
a.Meningkatkan kreativitas siswa melalui aktualisasi ide-ide menjadi KTI berbasiskan penyelesaian masalah lingkungan
b.Meningkatkan kesadaran dan kepedulian siswa terhadap isu global yang terjadi, khususnya yang terkait dengan lingkungan dengan enam tema yang telah ditentukan
c.Menjadi wahana bagi siswa, guru, dan sekolahan dalam meningkatkan kompetisi global di bidang lingkungan dalam rangka menghapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (AEC)
3.Ketentuan Lomba
a.Peserta adalah siswa/siswi SMA atau sederajat yang dibuktikan dengan kartu pelajar
b.Peserta lomba merupakan individu/tim maksimal 4 orang
c.Peserta mendaftarkan diri melalui laman http://uniexjepara.blogspot.com dan membayar biaya pendaftaran sebesar Rp. 30.000/peserta.
d.Tiap siswa hanya boleh menjadi anggota dari satu tim dan tiap tim hanya boleh mengirimkan satu karya
e.Karya yang dikumpulkan harus ASLI dan ORISINIL, dan belum pernah dipublikasikan maupun mengikuti lomba serupa dan menyertakan surat orisinalitas
f.Tiap tim harus mengikuti alur timeline yang sudah ditentukan panitia. Apabila melanggar, tim tersebut akan didiskualifikasi
g.Karya yang dikumpulkan harus mengikuti format yang ditentukan panitia (format terlampir)
h.File yang dikirim harus berupa file PDF (.pdf)
i.Pengiriman berkas dilakukan via e-mail ke inagreenaction@yahoo.com dengan Subject : KKTI_Nama Ketua_Asal Sekolah_Judul, maksimal tanggal 19 Januari 2015 pukul 23.59 WIB
j.Setelah mengirimkan karya, ketua harus mengirimkan sms konfirmasi ke 087770074514 (Angga)
k.Kompetisi ini dibagi dalam tiga tahap : Penyisihan, Semifinal, dan Final
l.Pada babak penyisihan, karya akan melalui seleksi berkas secara online yang kemudian akan diambil lima karya terbaik untuk lolos ke tahap semifinal
m.Pada tahap semifinal, tiap tim akan mempresentasikan karyanya di depan juri. Kemudian akan diambil tiga karya terbaik untuk lolos ke tahap final
n.Pada tahap final, tiap tim akan memamerkan karyanya dalam bentuk poster berukuran A3. Pameran dilaksanakan di Gedung Haji Jepara
o.Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
5.Hadiah
a.Juara 1 : Tropi, Sertfikat dan Uang Pembinaan
b.Juara 2 : Tropi, Sertfikat dan Uang Pembinaan
c.Juara 3 : Tropi, Sertfikat dan Uang Pembinaan
d.Best poster : Tropi, Sertfikat dan Uang Pembinaan
6. Time Line
No
|
Hari/Tanggal
|
Kegiatan
|
Keterangan
|
1
|
1 s.d 17 Januari 2015
|
Pendaftaran
|
Secara online di http://uniexjepara.blogspot.com
|
2
|
11 s.d 17 Januari 2015
|
Pengumpulan karya
|
Karya dapat dikirim via e-mail melalui inagreenaction@yahoo.com
|
3
|
20 s.d 22 Januari 2015
|
Seleksi berkas
|
Seleksi oleh tim juri
|
4
|
19 Januari 2015
|
Pengumuman
|
Diumumkan melalui laman Uniex 2015 di http://uniexjepara.blogspot.com
|
5
|
21 Januari 2015
|
Technical Meeting
|
Peserta diarahkan mengenai teknis semifinal KKTI 2015
|
6
|
24 Januari 2015
|
Semifinal
|
1 kali presentasi (15 menit + 5 menit TJ)
Peserta mempresentasikan karya ilmiahnya. Presentasi diadakan di Gd. Wanita Kabupaten Jepara (Jln. HOS Cokroaminoto)
|
7
|
24 Januari 2015
|
Pengumuman
|
Diumumkan di akhir acara hari pertama
|
8
|
25 Januari 2015
|
Final (Expo)
|
Peserta memamerkan karya ilmiahnya dalam bentuk poster
|
9
|
26 Januari 2015
|
Pengumuman Juara
|
Dilaksanakan di akhir acara hari ketiga
|
6. More Info
a.Formulir Pendaftaran online di http://uniexjepara.blogspot.com
b.Konfirmasi keikut sertaan ke 087770074514 (Angga)
c.Tehnichal Metting (TM) Tanggal 18 Januari 2015.
d.Pembayaran dapat dilakukan ketika TM atau kirim via bank ke rekening Bank BRI : 1270-01-003185-53-2 a.n. Atika setelah pengiriman dimohon untuk konfirmasi dengan format: Nama_Nama Lomba_Nominal ke 085640397679 (Atika)
Unduh Ketentuan KKTI